Posted by : Ilham 26 September 2009

Bosan dengan alamat blog Anda yang panjang atau sulit diingat? Anda tidak perlu bingung. Ada cara mudah untuk membuat alamat blog lebih pendek. Tidak ada yang sulit dalam dunia maya (baca: internet). Sebagai contoh alamat blog saya dulu adalah www.ilham1st.blogspot.com, lumayan panjang memang, apalagi bagi blog Anda yang memiliki panjang lebih dari yang saya punya, sebagai contoh alamat blog saya yang lebih panjang lagi www.inspiratorindonesia.blogspot.com.


Memang tidak ada yang salah jika alamat blog Anda panjang atau pendek. Tetapi semakin mudah alamat blog diingat, maka kemungkinan orang berkunjung ke blog kita semakin tinggi pula. Oleh karena itu jangan tunggu lama-lama lagi segera persingkat alamat blog Anda dengan www.co.cc. Untuk memudahkan Anda, silahkan Anda masukkan alamat blog yang Anda inginkan pada kolom berikut:

Leave a Reply

Silahkan Anda meninggalkan komentar untuk tulisan-tulisan yang ada di blog ini. Terima kasih.

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Tulisan Populer

- Copyright © Inspirator Indonesia - Metrominimalist - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -